KARENA TIDAK MENDAPATKAN SLOT DI M3 WORLD CHAMPIONSHIP, JEPANG MEMBUAT TURNAMEN M3 SENDIRI
Dari 16 negara yang akan berlaga di M3 World Championship, Jepang bukan salah satu dari keenam belas negara yang akan bertanding. Meskipun tidak mendapatkan juara, tetapi Jepang pernah berlaga di M1 melawan tim Indonesia. Karena ingin merasakan sensasi dari M3, Jepang membuat turnamen M3 sendiri bertemakan Oretachi M3. Rencananya turnamen tersebut berhadiahkan 300.000 Yen Jepang. Dengan diadakanya M3 Jepang semoga MLBB Jepang bisa lebih ramai dan memiliki kesemaptan yang lebih besar untuk bersaing di turnamen dunia selanjutnya.
合わせて本大会の協賛スポンサー様を募集します。
企業様、個人様問わずどなたからでも受け付けさせて頂きます。お力添え頂ける場合は@kokkokkogameaka までご連絡お願いします。
企画書を送付させて頂きます。 pic.twitter.com/DMZArCoaO5— かずきち@モバレ・ポケモンユナイト (@kazu777game) November 21, 2021
Dari tweet @kazu777game disitu juga menjelaskan bahwa akan memberikan hadiah sebesar 1500 Yen bagi pemenang yang me-retweet ini. M3 Jepang akan dilaksanakan pada tanggal 29-30 Desember 2021. Bagaimana tanggapan kalian tentang M3 Jepang ini? apakah kalian berharap Jepang akan ikut dalam turnamen M4?
BACA JUGA : FORTNITE CHAPTER 2 BAGIAN AKHIR AKAN RILIS AKHIR TAHUN INI.
Butuh kursi gaming yang bikin kamu nyaman saat bermain game? Beli aja di DA Gaming Chair. Tinggal checkoutin aja kursi gaming yang kalian suka.